Tag: Konsumsi

5 Hal yang Terjadi Pada Tubuh Jika Kamu Berhenti Konsumsi Gluten
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Perlu diketahui, gluten adalah protein yang ditemukan pada gandum, triticale dan rey. Orang-orang dengan masalah kesehatan celiac, dianjurkan untuk mengonsumsi makanan bebas gluten. Hal ini karena, jika ia mengonsumsi makanan mengandung gluten, ini akan sangat berbahaya buat kesehatannya. Beberapa makanan yang tinggi akan kandungan glutennya antara lain roti, kue, sereal, pasta, pastry dan…
Read More
Ini yang Terjadi Pada Tubuh Ketika Kamu Stop Konsumsi Gula
admin
- 0
Membatasi konsumsi gula atau stop darinya, bisa membantumu memiliki energi tubuh yang stabil. Gula alami yang masuk ke dalam tubuh lewat sayuran serta buah, akan membuatnya merasa lebih nyaman, tenang dan bernergi. Meski awalnya ini berat dan terasa melelahkan, perlahan tapi pasti ini akan membuatmu merasa sangat nyaman. Itulah sekian hal yang kemungkinan besar akan…
Read More
Kebaikan Konsumsi Kurma Selama Berpuasa di Bulan Ramadan, Serta Berbagai Olahannya
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Kurma, salah satu buah yang identik dengan bulan Ramadan, menjadi keharusan untuk sebagian orang sebagai makanan pertama yang dikonsumsi saat berbuka puasa. Tradisi memakan kurma saat berbuka puasa adalah sunnah Rasul karena dilakukan sebagai penghormatan terhadap Nabi Muhammad SAW yang dikenal sering memakan kurma saat berbuka puasa. Disamping makna yang religius dari buah…
Read More
Konsumsi Manis Tetap Sehat dengan Solusi Ini
admin
- 0
Bagi yang berisiko kena diabetes (atau saat ini hidup dengan diabetes), bisa dinilai dari tampilan kulit kamu. Tampilan kulit kamu merupakan salah satu tanda yang menonjol dari kadar gula darah terlalu tinggi atau tidak. Bercak kulit, kulit yang kasar, lecet dan benjolan bisa merupakan indikator diabetes. Kadar gula tinggi selalu juga dikaitkan dengan kondisi kesehatan kulit Kadar…
Read More
Kapan Waktu Konsumsi Vitamin yang Tepat Saat Puasa?
admin
- 0
Tubuh kita tidak bisa memenuhi semua kebutuhan vitamin secara alami, maka dari itu kita perlu mengonsumsi vitamin tambahan untuk melengkapi kebutuhan nutrisi. Dalam menjalani ibadah puasa, beberapa orang kerap mengalami gejala lemas dan lelah. Gejala ini bisa terjadi karena tubuh kurang asupan nutrisi yang bisa didapatkan secara alami ataupun dari mengonsumsi vitamin. Nah, untuk mendukung…
Read More