• September 23, 2023

Kerjasama Tiongkok dan Indonesia dalam Pengobatan Kanker

Bpk. Hong Weihao, Wakil Ketua Konsil Kesehatan Tradisional Indonesia, juga mengatakan St. Stamford Modern Cancer Hospital telah mengatasi keterbatasan teknologi medis di Indonesia dan menghadirkan metode pengobatan yang lebih efektif seperti pengobatan tumor minimal invasif yang diharapkan dapat memberikan harapan baru dan lebih banyak opsi pengobatan bagi pasien kanker di Indonesia. Hal ini memungkinkan kami…

Read More

Brave Pusat Penanganan Semua Jenis Kanker Payudara hingga Tangani Stadium Lanjut

Untuk menangani penyakit kanker payudara lebih efektif, Mandaya Royal Hospital Puri baru saja meluncurkan pusat kanker payudara yang bernama BRAVE (Breast Advanced Cancer Center) pada Sabtu (2/9).  President Director Mandaya Hospital Group (MHG), dr. Benedictus Widaja, menyampaikan bahwa BRAVE merupakan pusat kanker payudara di Indonesia yang dirancang untuk menangani semua jenis kanker payudara antara lain…

Read More

Perokok dan Orang Sekitar Dihantui Kanker Paru

Hai, Sahabat Sehat! Sangat penting bagi setiap individu untuk memiliki kesadaran terkait bahaya kanker paru. Salah satu penyebab yang paling umum yaitu karena kebiasan merokok. Selengkapnya, mari simak penjelasan berikut. Banyaknya Jumlah Perokok Bukan Prestasi Masyarakat yang merokok sering mengklaim bahwa rokok memberikan sensasi ketenangan. Namun, peningkatan jumlah perokok telah mengakibatkan masalah serius di seluruh…

Read More

Diet Alkalin untuk Penderita Kanker, Perlukah?

Fenton TR, Huang T. 2016. Systematic review of the association between dietary acid load, alkaline water and cancer. BMJ Open. 13;6(6):e010438. doi: 10.1136/bmjopen-2015-010438. Hamaguchi R, Isowa M, Narui R, Morikawa H, Wada H. 2022. Clinical review of alkalization therapy in cancer treatment. Front Oncol. 14;12:1003588. doi: 10.3389/fonc.2022.1003588. Raposa B, Antal E, Macharia J, Pintér M,…

Read More

Mengenal Tes HPV DNA Genotyping untuk Deteksi Infeksi HPV yang Menyebabkan Kanker Serviks

Menurut dr. Bambang, proses pengambilan sampel (spesimen) dilakukan dengan mengambil dari usapan pada permukaan mulut rahim dengan menggunakan sikat atau brush. Sampel ini akan dianalisis di laboratorium dan hasilnya akan mengidentifikasi jenis-jenis HPV yang terdeteksi dalam sampel. “Tes ini dapat mendeteksi semua jenis HPV baik yang onkogenik maupun yang non-onkogenik, karena setiap jenis HPV mempunyai…

Read More

Mammogram: Deteksi Dini Kanker Payudara Stadium 1

Sahabat Sehat, kanker payudara menjadi salah satu jenis kanker yang paling sering menyerang perempuan di seluruh dunia. Namun, berkat teknologi medis terbaru, deteksi dini penyakit ini menjadi lebih mudah dan efisien. Pembaharuan teknologi juga memberikan kesempatan hidup yang lebih baik bagi pasien. Nah, mammogram dikenal sebagai alat yang berada di garis depan dalam melawan kanker…

Read More

Cegah Kanker, Begini Cara Mendeteksi Benjolan di Payudara

1. Berdiri di depan cermin dan angkat tangan Pastikan bahu lurus sejajar. Setelah itu, letakan tangan pada pinggang. Amati bentuk, ukuran dan warna payudara. Kelainan yang mungkin ditemukan adalah benjolan, kerutan, posisi puting tidak normal, struktur kulit, atau kemerahan. 2. Angkat kedua lengan Hal ini dilakukan untuk melihat apakah ada kelainan pada payudara. Payudara yang normal,…

Read More

5 Penyebab Kanker Usus Besar yang Perlu Diwaspadai

Kanker usus besar atau kanker kolorektal merupakan salah satu jenis kanker yang sering terjadi di masyarakat, terutama orang berusia lanjut. Meskipun penyebab kanker usus besar secara pasti belum sepenuhnya dipahami, banyak faktor yang dikaitkan dengan perkembangan penyakit ini. Dalam artikel ini, kita akan mengupas apa penyebab kanker usus besar yang umum dan bagaimana faktor-faktor ini…

Read More

Kenali Berbagai Jenis Pemeriksaan Kanker Serviks

Kanker serviks merupakan jenis kanker yang paling sering mengintai para wanita di seluruh dunia. Meskipun begitu, kanker serviks bisa disembuhkan asalkan dideteksi dari awal sebelum masuk ke stadium yang lebih lanjut. Itulah alasan mengapa pemeriksaan kanker serviks secara rutin perlu dilakukan. Nah, ada apa saja jenis pemeriksaan kanker serviks? Artikel kali ini akan membahasnya secara…

Read More

6 Penyebab Kanker Serviks yang Perlu Diwaspadai!

Kanker serviks atau kanker leher rahim merupakan jenis kanker yang sangat berbahaya bagi wanita. Banyak perempuan sering kali tidak menyadari bahwa penyebab kanker serviks mudah sekali ditemukan di sekitar. Nah, apa saja penyebabnya? Ikuti pembahasan singkat dari Bumame yang satu ini! Apa Penyebab Kanker Serviks Pada Wanita? Faktor penyebab kanker serviks adalah infeksi human papillomavirus…

Read More